Rabu, 24 Agustus 2016

Progres Pekerjaan Fisik

PROGRES PEKERJAAN FISIK

Segala puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah swt yang telah memberikan rahmat, taufik serta hidayahNya kepada kita semua, shalawat serta salam kita haturkan kepada junjungan Nabi Agung kita Muhammad saw beserta keluarga, sahabat dan ummatnya hingga akhir zaman.

Alhamdulillah acara peletakan batu pertama oleh Bupati Sleman Bpk. Drs. H. Sri Purnomo, MSi pada tanggal 22 Mei 2016 lalu berjalan lancar. Acara seremonial itu adalah pertanda dimulainya pekerjaan fisik Renovasi Masjid, meskipun dana infak yang masuk ke panitia masih jauh dari mencukupi kebutuhan RAB namum kami berkeyakinan dengan dimulainya pekerjaan fisik ini nantinya akan menggugah semangat infak dari kaum muslimin sekitar dusun Tangkilan khususnya dan kaum muslimi di Indonesia umumnya amin.

Selanjutnya secara berkala panitia akan melaporkan progres pekerjaan fisik ini agar bisa diketahui dan dipantau oleh khalayak, semoga laporan progres secara berkala ini bermanfaat.

PENCAPAIAN PEKERJAN FISIK
PER 4 OKTOBER 2016








PENCAPAIAN PEKERJAAN FISIK
PER 6 SEPTEMBER 2016

SUDAH BERDIRI 12 KOLOM LT 1

MULAI PEKERJAAN BEKISTING BALOK LT 1
MATERIAL MASUK PER 6 SEPTEMBER 2016
UNTUK PENGERJAAN BEKISTING LT 1
SEMEN 100 SAK

BESI DIA. 16 X 65 BTNG, DIA. 8 X 444 BTNG & TRIPLEK 8mm SEBANYAK 95 LBR






Tanggal 12 Agustus 2016 Material Mulai Masuk dan Mulai Perakitan besi kolom












PENCAPAIAN PEKERJAAN FISIK
PER 24 AGUSTUS 2016

Perakitan Kolom 30 x 30

Besi untuk kolom sudah berdiri 9 titik


Pengecoran Sloof






1 komentar:

  1. Terima kasih amal kebajikan Oemat Islam Indonesia untuk berjamaah memakmurkan Masjid Izzatul Ulya, Tangkilan, Sidoarum, Godean, Sleman DIY

    BalasHapus